Medical Representative PT Puputan Pharma mangala
Perusahaan : PT Puputan Pharma mangala
Lokasi : Kota Medan, Sumatra Utara
Tentang Perusahaan
PT Puputan Pharma Mangala merupakan perusahaan solusi terbaik jasa pelayanan satu pintu pembuatan produk kosmetik yang berinovasi yang berdiri sejak tahun 2014
Tugas dan Tanggung Jawab:
- Mempromosikan produk perusahaan kepada dokter, klinik kecantikan, dan institusi kesehatan.
- Membangun dan menjaga hubungan baik dengan tenaga medis dan pelanggan.
- Melakukan kunjungan rutin untuk memberikan informasi terkini tentang produk.
- Mencapai target penjualan yang telah ditetapkan oleh perusahaan.
- Menyusun laporan aktivitas harian, mingguan, dan bulanan terkait kunjungan dan penjualan.
Kualifikasi:
- Minimal pendidikan SMA/SMK di bidang farmasi, kesehatan, marketing, atau bidang terkait.
- Pengalaman minimal 1 tahun di posisi yang sama.
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik.
- Berorientasi pada target dan mampu bekerja secara mandiri.
- Memiliki kendaraan pribadi dan SIM C aktif.